Latihan Mengetik pengantar administrasi perkantoran

Hasil gambar untuk Office Computer 
OTOMATISASI KANTOR/OFFICE AUTOMATION
(OA)

 Otomatisasi adalah penggunaan mesin untuk menjalankan tugas fisik  yang biasa di lakukan oleh manusia.


Menurut KBBI :

1. Otomatis : Suatu pekerjaan yang di lakukan secara sendiri

2. Pengotomatis  : Proses, Cara pembuatan otomatis

3. Mengotomatiskan : Mewujudkan segala sesuatu otomatis

 Kantor secara umum adalah tempat orang untuk bekerja. Kantor secara Etimologi adalah suatu tempat penyelanggaraan kegiatan manajemen.
Misalnya : pengurus informasi ( information handling).

Otomatisasi Kantor adalah sebuah rencana untuk menggabungkan teknologi tinggi melalui perbaikan proses pelaksanaan pekerjaan demi meningkatkan produktifitas pekerjaan.

 Otomatisasi Perkanoran adalah semua sistem informasi yang di lakukan secara formal & informal terutama yang berkaitan dengan komunikasi informasi kepada dan dari orang yang berbeda di dalam maupun di luar perusahaan. 
 Hasil gambar untuk Office meeting with Facecam, 
From Wikipedia, the free encyclopedia
  • Office automation refers to the varied computer machinery and software used  to digitally create, collect, store,manipulate, and relay office information needed for accomplishing basic tasks. Raw data storage, electronic transfer, and the management of electronic business information comprise the basic activities of an office automating existing office procedures..
  • Apa saja tujuan Otomatisasi Kantor  ?
  • Penggabungan dari beberapa teknologi - Memperbarui proses pelaksanaan pekerjaan di kantor - meningkatkan produktifitas dan efektifitas pekerjaan- Otomatisasi kantor memberikan kemampuan antar manajer untuk saling melakukan komunikasi dengan lebih baik dalam memecahkan masalah - Peningkatan komunikasi dapat menghasilkan keputusan yang lebih baik dan lebih cepat.
  •  Apakah manfaat Otomatisasi Kantor?
  • Pendapatan yang lebih tinggi & penghindaran biaya - Komputer tidak menggantikan pekerja saat ini, tetapi komputer menunda penambahan pegaawai yang di perlukan untuk menangani beban kerja yang bertambah - Pemecahan masalah kelompok/tim - Cara OA berkontribusi ke dan dari manajer membuatnya sangat cocok diterapkana untuk pemecahaan masalah kelompok - Pelengkap bukan pengaganti - Suatu cara berkomunikasi bisnis, OA ( Office Automation) bukan tanpa keterbatasan
  • Bagaiman dampak positif Otomatisasi Kantor?
  • Mendorong untuk belajar keterampilan baru - Pekerjaan-pekerjaan yang melanjutkan dapat di ahlikan ke mesin mesin - Lebih mudah dan cepat dalam memperbaiki kesalahan-kesalahan - Bertambahnya kesempatan dalam bidang pemeliharaan peralatan, teknologi/elektronik, progammer dan rekayasa software - Kesempatan untuk memperpendek dari kerja setiap minggu - lebih sedikit pekerjaan

Comments

Popular Posts